Music merupakan suara yang disusun sedemikian rupa sehingga mengandung irama, lagu dan keharmonisan. Terutama suara yang dihasilkan dari alat-alat yang dapat menghasilkan irama yang merdu. Walaupun music adalah sejenis fenomena untuk mencipta, memperbaiki dan mempersembahkannya adalah suatu bentuk seni.

Mendengar music pula merupakan suatu hiburan, sehingga tidak sedikit penggemar music yang ada di dinua ini. Contohnya saya, saya menggemari music sejak umur 10 tahun, kalau saya mndengar music hati terasa senang/terhibur.

Dalam music ini, tidak semuanya memiliki arti kebaikan atau yang bernuansa positif. ada juga music yang saling menghina, mencaci maki, dan lain sebagainya. misalnya music "kreepic"(hip-hop) yang berasal dari Gorontalo yang berjudul ''the_bakutumbus" dalam music ini, berisi tentang makian yang di ajukan kepada maluku. kemudian ketika maluku mendengranya mereka tidak senang akan apa yang mereka dengar itu. setelah beberapa minggu kemudian muncul music yang berjudul "kreepic lubampuki" disinilah awal dari music yang saling menghina dan mencaci maki.

Oleh karena itu kita memilih music yang bermanfaat. seperti lagu religi, daerah, kebangsaan dansebagainya. music bisa membuat kita membayangkan sesuatu yang pernahterjadi dalam hidup kita

#Ramlitahir










Posting Komentar

 
Top